Resep Cara Membuat Rawon Daging Enak Spesial Jawa Timur Asli - DAPUR RESEP NUSANTARA

Resep Cara Membuat Rawon Daging Enak Spesial Jawa Timur Asli

Resep Cara Membuat Rawon

Resep rawon yang merupakan makanan khas Jawa Timur seperti daerah Surabaya, atau juga di daerah Surakarta Jawa Tengah. Rawon udah sangat terkenal sekali hampir disetiap pelosok daerah kita menemui rawon ini. Rawon merupakan makanan yang berbentuk sup daging dengan bumbu yang khas yang didalamnya mengandung kluek. Rawon menggunakan daging sapi yang dipotong kecil-kecil sehingga bumbu sup yang digunakan sangat khas masakan Indonesia. Beberapa campuran rawon yaitu menggunakan bawang merah, bawang putih, lengkuas (laos), serai, ketumbar, kunir, lombok, garam, kluek serta minyak nabati. Untuk membuat rawon bahan biasanya dihaluskan terlebih dahulu kecuali serai dan lengkuas. Bumbu-bumbu tersebut ditumis hingga harum kemudian tumisan yang sudah jadi dicampurkan kedalam kalu hasil rebsan daging bersam dengan daging sapi.

Cara membuat rawon yang sangat khas yaitu di lihat dari warnanya, warna yang dimiliki berupa gelap. Pada umumnya rawon disajikan dengan nasi putih. Kemudian beberapa bahan tambahan seperti tauge kecil, kerupuk udang, daun bawang, daging sapi goreng kemudian sambal sehingga rasanya memang mantap sekali. Jujur makanan ini merupakan salah satu favourite saya. Bagi orang Jawa Timur rawong sangatlah menjur jadi tidak perlu khawatir untuk mencoba kuliner rawon yang mantap. Untuk rawon yang terkenal dan banyak dijumpai adalah rawon Pasuruan.

Resep Rawon, Cara Membuat Rawon

Resep rawon ini perlu di coba dengan kuah dan daging sapi kecil-kecil yang dipotong membuat makan menjadi lahap terdapat sambal bagi yang suka sambal sehingga nampak lebih hot. Kuah yang pekat dan hitam menjadi ciri khas masakan rawon. Selain daging sapi ada juga yang menggunakan daging ayam untuk beberapa penjual namum, yang asli menggunakan daging sapi.

Cara membuat rawon dengan aromanya yang memikat tentu sudah tidak sabar lagi ingin segera mencicipi makanan yang satu ini. Seperti yang telah kita ketahui bersama dan sudah dijelaskan tentang bahan-bahan rawon diatas kita coba buat yuk... simak terus.

Resep rawon yang khas bisa anda buat sendiri dirumah, dengan menyiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan. Seperti apa simak terus dibawah ini.

Resep Rawon

Bahan Ukuran
Daging sapi sandung lamur 500 gram
Air 3 liter
Dengkul sapi belah 1 buah
Daun bawang potong ukuran 1 cm 2 tangkai
Minyak untuk menumis 5 sendok
Serai memarkan 1 batang
Lengkuas memarkan 1 ibu jari
Daun jeruk 3 lembar
Bumbu halus:
Bahan Ukuran
Kluwak 2 buah
Bawang merah 7 butir
Bawang putih 3 butir
Kunyit 2 cm
Jahe 2 cm
Ketumbar sangrai 1 sendok teh
Lada ½ sendok teh
Garam 2 sendok teh
Gula 2 sendok teh
Cara membuat untuk langkah-langkahnya bisa anda perhatikan dibawah ini. Caranya hanya beberapa step saja untuk mendapatkan rawon yang enak. Silahkan perhatikan.

Cara Membuat Rawon

  1. Langkah pertama untuk membuat rawon yaitu dengan merebus daging terlebih dahulu hingga masak dan lunak. Kemudian angkat dan potong-potong menjadi bagian kecil.
  2. Membuat bumbu dan menumis dengan bahan lengkuas, serai, daun jeruk tumis hingga layu dan harum dan masak.
  3. Tahap berikutnya yaitu dengan mamasukkan daging yang sudah dipotong ke dalam tumisan hingga bumbu benar-benar meresap.
  4. Selanjutnya disusul dengan memasukkan tumisan daging kedalam kuah kaldu hasil rebusan.
  5. Biarkan bebearpa menit masak menggunakan api kecil sampai semuanya tercampur sempurna dan daging menjadi empuk.
  6. Rawon siap untuk disajikan.
Resep yang anda buat bisa disajikan. Untuk penyajian yaitu dengan hangat dimakan dengan nasi putih. Resep rawon bisa menjadi koleksi kuliner bagi anda. Cara membuatnya tidak begitu sulit anda bisa mencobanya sendiri.

Oke sekian tips kali ini tentang bagaimana cara membuat rawon semoga bermanfaat dan bisa jadi referensi. Selain itu banyak resep lain yang sudah saya tulis pada blog ini silahkan dibaca seperti.